
Agan pernah ganti
template blog agan,, Yaa pasti pernah lah, tapi perahkan agan habis ganti template
kok ada gambar obeng dan kunci pada sudut widget, sebenarnya itu namanya Quick
Edit, itu memudahkan kita mengedit widget tanpa harus masuk dahulu ke
Dashboard, tapi kadang kandang icon Quick Edit itu membuat template kita
sedikit jelek, oke sekarang kita bahas Tutorial Tentang Cara Menghilangkan
Gambar Obeng Dan Kunci Pada Widget
Cara Menghilangkan
Gambar Obeng Dan Kunci Pada Widget
- Seperti Biasa Masuk ke Dashboard Dan Langsung ke bagian Template.
- Kalau Sudah Masuk Langsung Edit Templatenya
- Masukkan Script Di Bawah Ini Di Atas Kode ]]></b:skin>
.quickedit{
display:none;
}
display:none;
}
- Dan Jika Sudah Simpan Template Lihat Hasilnya.
Semoga Bermanfaat !!
0 Response to " Menghilangkan Ikon Obeng Dan Kunci Pada Widget"
Posting Komentar